Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Tertarik mengikuti PENMABA UNJ 2022? Jangan sampai telat daftar!

 Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Negeri Jakarta (PENMABA UNJ) adalah salah satu seleksi mandiri dari banyak Perguruan Tinggi Negeri (PTN) di Indonesia, Macam jalur seleksi mandiri pun beragam, namun seleksi jalur tes ujian lah yang masih membuka pendaftaraan, Kursi atau daya tampung yang ditawarkan pun cukup banyak, untuk program D-IV, kursi yang disediakan untuk jalur PENMABA sebesar 100% . Cukup menarik bukan? dan PENMABA UNJ tahun 2022 diadakan secara daring, maka dari itu segera cek dan siapkan perangkat kalian masing-masing ya!

UNJ sendiri mengantongi akreditasi A (Unggul) dibanyak fakultasnya dan dibeberapa fakultas tidak dikenakan biayang pembangunan atau uang pangkal. bagi kamu yang ingin mengikuti seleksi ini, yuk simak artikel di bawah ini!

        logo UNJ, source pinterest.com 
                                             
PENMABA UNJ 2022 dikenai biaya sebesar Rp300.000 untuk kelompok SOSHUM ataupun SAINTEK, untuk kelompok Campuran soshum dan saintek (IPC) membayar biaya ujian sebesar Rp.450.000, sedangkan bagi calon mahasiswa yang memilih jurusan dengan kewajiban menunjukan kemampuan (portofolio) seperti, fakultas olahraga, dikenai biaya tambahan sebesar Rp300.000 untuk setiap pilihan. 

Adapun materi yang diujikan terdiri atas, 1.Tes Potensi Skolastik, 2. Tes Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris, 3. Kemampuan IPA/IPS/ IPA dan Ips

TIMELINE PENTING PENMABA UNJ 2022 
  • Pendaftaraan: 17 Mei-8 Juli 2022 (Pastikan kalian sudah membuat akun admisi PENMABA)
  • Cetak Ulang Kartu Pendaftaran: 13 Juli 2022
  • Uji Coba Ujian: 14 Juli 2022
  • Ujian Seleksi (Daring): 16 Juli 2022
  • Pengumuman: 22 Juli 2022
Info selanjutnya bisa dilihat di sini. 

Posting Komentar untuk "Tertarik mengikuti PENMABA UNJ 2022? Jangan sampai telat daftar!"