Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Soal dan Pembahasan Ekonomi Tentang Pasar

 SBMPTN 2017
1. Manakah pernyataan berikut ini yang benar berkaitan dengan pasar monopoli?
(A)terdapat barang substitusi
(B)pembeli menentukan harga
(C)kurva permintaan pasar adalah juga kurva permintaan perusahaan
(D)perusahaan tidak dapat menderita rugi karena merupakan satu-satunya perusahaan dalam industri (pasar)
(E)perusahaan menetapkan harga sama dengan penerimaan marginal agar labanya maksimum
(Link pdf soal terletak di akhir) 
(Ebook Materi Soshum terlengkap disini)

SBMPTN 2016
2. Ciri-ciri pasar persaingan sempurna adalah…
(1)yang diperjualbelikan barang homogen
(2)penjual dan pembeli memiliki informasi yang lengkap tentang pasar
(3)produsen tidak menghadapi hambatan masuk dan keluar pasar
(4)harga ditentukan oleh pasar

SBMPTN 2008
3. Keputusan perusahaan untuk masuk dan keluar dari pasar ditentukan oleh..
(A)Ekspektasi profit
(B)Hambatan masuk pasar
(C)Teknologi
(D)Jumlah perusahaan
(E)Struktur biaya

4. Kurva permintaan yang dihadapi dalam pasar persaingan sempurna berbentuk menurun dari kiri atas ke kanan bawah
SEBAB
Hukum permintaan menyatakan bahwa bila harga suatu barang yang diminta berkurang, ceteris paribus

SBMPTN 2018
5. Kebijakan harga yang seharusnya dilakukan oleh monopolis jika ingin meningkatkan penerimaan total adalah…
(A)menaikan harga barang pada saat harga barang elastis
(B)menurunkan harga barang jika permintaan barang memiliki sifat elastis
(C)menurunkan harga barang pada saat harga barang inelastis
(D)menaikan harga barang pada saat harga barang unitari-elastis
(E)menurunkan harga barang pada saat harga barang unitari elastis

Download pdf disini



Bourbon
Bourbon Semoga situs ini bermanfaat bagi anda. salam hangat dari saya

Posting Komentar untuk "Soal dan Pembahasan Ekonomi Tentang Pasar"